Koktail ini merupakan hasil percampuran antara 40 ml Clos de Griffier Vieux Cognac tahun 1788, 20 ml Kummel Liqueur tahun 1770, 20 ml Dubb Orange Curacao tahun 1860, dan dua Angostura Bitters dari tahun 1900-an.
Meski telah memecahkan rekor dunia, namun menurut juru bicara Guiness World Record masih akan menyelidiki apakah harga koktail ini lebih mahal dibandingkan dengan koktail di Dubai.
Calabrese menyebut hasil karyanya ini "liquid history in a glass." Ingin tahu bagaimana Calabrese meracik koktail termahalnya? Simak video nya :
Posting Komentar